»
»
»Cegah dan Sembuhkan Penyakit dengan Berpuasa

Cegah dan Sembuhkan Penyakit dengan Berpuasa


Ibadah puasa mengandung banyak hikmah, salah satu hikmah puasa yaitu dapat membantu usaha terhadap pencegahan dan penyembuhan penyakit, antara lain yaitu :
  • Pada umumnya maag yang fungsional akan membaik karena puasa.

  • Menurunkan berat badan dan mencegah obesitas (kegemukan).

  • Menurunkan kolesterol dan trigliserida tinggi.

  • Mencegah gangguan jantung dan stroke.

  • Mengurangi risiko kencing manis (diabetes mellitus) tipe II.

  • Menurunkan tekanan darah tinggi.

  • Mencegah pengerasan pembuluh darah.

  • Meningkatkan kuantitas dan kualitas sperma

[hembing]


Artikel "Cegah dan Sembuhkan Penyakit dengan Berpuasa" Di Posting oleh: Dewi dari Blog Berita Online, dalam kategori ArtikelKesehatanRamadhan. Melalui permalink http://dewi-fortune.blogspot.com/2010/08/cegah-dan-sembuhkan-penyakit-dengan.html. Rating: 1010 Voting: 97,687, Tanggal Selasa, 24 Agustus 2010, pukul 17.40. Anda dapat melihat tulisan menarik yang lainnya di bawah ini :

Tinggalkan Komentar :

 
Is Hosted by Blogger