Ibadah puasa mengandung banyak hikmah, salah satu hikmah puasa yaitu dapat membantu usaha terhadap pencegahan dan penyembuhan penyakit, antara lain yaitu :
- Pada umumnya maag yang fungsional akan membaik karena puasa.
- Menurunkan berat badan dan mencegah obesitas (kegemukan).
- Menurunkan kolesterol dan trigliserida tinggi.
- Mencegah gangguan jantung dan stroke.
- Mengurangi risiko kencing manis (diabetes mellitus) tipe II.
- Menurunkan tekanan darah tinggi.
- Mencegah pengerasan pembuluh darah.
- Meningkatkan kuantitas dan kualitas sperma
[hembing]
Artikel "Cegah dan Sembuhkan Penyakit dengan Berpuasa" Di Posting oleh:
Dewi dari Blog
Berita Online, dalam kategori
ArtikelKesehatanRamadhan. Melalui permalink http://dewi-fortune.blogspot.com/2010/08/cegah-dan-sembuhkan-penyakit-dengan.html. Rating:
1010 Voting:
97,687, Tanggal Selasa, 24 Agustus 2010, pukul
17.40. Anda dapat melihat tulisan menarik yang lainnya di bawah ini :